Home » » Tips dan Trik Mempercepat Waktu Show Delay

Tips dan Trik Mempercepat Waktu Show Delay

Posted by Tutorial Programming on Rabu, 01 Agustus 2012

1. Start>Run
2. ‘Regedit’>OK
3. ‘HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Desktop\’
4. Sorot ‘ MenuShowDelay’
5. Klik kanan dan pilih modify
6. Ubah value menjadi ‘0′, Klik ‘OK’
Mempercepat Shutdown Windows XP
Tweaking ini mengurangi waktu tunggu secara otomatis ketika windows sudah menerima instruksi untuk shutdown.
1. Start>Run
2. ‘Regedit’>OK
3. ‘HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Desktop\’
4. Sorot ‘WaitToKillAppTimeout’
5. Klik kanan dan pilih modify
6. Ubah value menjadi ‘1000′, Klik ‘OK’
7. Sorot ‘HungAppTimeout’
8. Klik kanan dan pilih modify
9. Ubah value menjadi ‘1000′, Klik ‘OK’
10. ‘HKEY_USERS\.DEFAULT\Control Panel\Desktop’ sorot WaitToKillAppTimeout’
11. Klik kanan dan pilih modify
12. Ubah value ke ‘1000′, Klik ‘OK’
13.’HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Control\’sorot ‘WaitToKillServiceTimeout’
14. Klik kanan dan pilih modify
15. Ubah value menjadi ‘1000′, Klik ‘Ok’

loading...

0 comments:

Posting Komentar

Popular Posts